Lebih dari 200 orang yang disandera ISIS berhasil dievakuasi

Pada tanggal 8 April 2015, ISIS telah melepaskan 200 Yazidi, sebuah kelompok minoritas yang ditangkap ketika konflik di Irak pada beberapa waktu yang lalu


"Kebanyakan dari mereka dilepaskan adalah perempuan dan anak-anak, sisanya yang sakit atau tua",kata Rasool Omar, seorang komandan pasukan Peshmerga.


Omar tidak mengatakan alasan ISIS melepaskan sandera tersebut, namun Omar mengatakan bahwa para pemimpian Arab membantu untuk mengkoordinasikan peristiwa tersebut.
Kaum Yazidi yang disandera dibebaskan dan langsung diserahkan oleh Peshmerga serta mengirim mereka ke gedung pemerintahan daerah Kurdi.


Namun laporan yang muncul dari beberapa pengaduan Yazidi bahwa ISIS memperkosa dan memperbudak sandera tersebut. Hingga saat ini, laporan tersebut langsung mendapat perhatian dunia. 

Ikuti topik berita ini ISIS

 

 

 

cnn

BACA JUGA


Top