Kami adalah PT. Indra Karya Sejahtera yang berdiri pada tahun 2011. Berikut adalah unit-unit bisnis kami :
 

1. Media Portal Berita

Ketika hari ini informasi hanya berada di ujung jari anda, maka portal berita adalah salah satu penyebab itu terjadi. Di Trend News, kualitas konten dan banyaknya pengunjung menjadi perhatian bagi kami.

Anda berminat membuat portal berita sendiri dengan segmen sendiri? kenapa tidak bergabung dalam jaringan Trend News. Namun bagi anda yang ingin mencobanya sendiri, biarkan kami membuatkan portalnya untuk anda.

2. Konsultasi IT

Core bisnis kami adalah Jasa Konsultasi Teknologi Informasi, kami membuat sistem dalam perusahaan dalam kondisi "zero loss". Yap, tidak ada toleransi untuk kebocoran sistem anda. Ketika anda mengetahui aktivitas usaha secara realtime hanya dari gadget anda, itulah yang kami lakukan.

Di Konsultasi IT kami berikan kepada aplikasi-aplikasi yang telah teruji oleh ribuan user, sistem kami tidak membiarkan anda menjadi sibuk dengan  tumpukan kertas dan hitungan kalkulator, semua ada di dalam laptop atau gadget anda.

Software stok dan Inventory, Software mini market, software untuk pendidikan jenjang sekolah dan kampus, software kepegawaian, software akuntansi dan software-software lainnya.

Hebatnya, semua software tadi kami buat online sehingga memudahkan anda untuk mengaksesnya dimanapun dengan tingkat keamanan yang tinggi. Satu lagi, kami mengelola server kami sendiri, sehingga data anda tidak ditumpangkan pada pihak ketiga.

3. Foto dan Video

Jangan biarkan momen-momen berharga anda tidak terdokumentasikan dengan baik. Serahkan pada ahlinya untuk hasil yang maksimal.

Sebab cerita saja untuk masa depan tidak lah cukup, maka biarlah foto dan video kegiatan anda hari ini akan menjadi cerita kenangan anda berpuluh tahun kedepan.

Kami menyediakan jasa Fotografi dan video baik itu untuk pernikahan, seminar, pelatihan, even yang di dalam dan luar ruangan, peliputan, kampanye dan tentunya untuk Digital Marketing anda.

4. Minang Food

Selera Padang, siapa yang tak menyukainya, makanan laris manis yang ada di setiap sudut nusantara. Minang food hadir untuk anda.

Kami menyediakan makanan khas minang kabau yang melegenda secara online, seperti : rendanag, palai bada, sambalado tanak, gulai baga, sampadeh lauak, sala lauak. Anda berminat mencoba? ayo hubungi kami sekarang.
 

Jika anda berminat untuk menggunakan jasa kami, silahkan hubungi kami sekarang :

Jl. Kismangunsarkoro, No.32 A, Padang.

(0751) 892119 / 082284266628

 


Top